Pages

Jumat, 09 Maret 2012

“Bridging Proxy” on Mikrotik

Proxy yang sudah anda setting akan menjadi lebih besar traffict pada Mikrotik yang semula bagi yang banwitdh nya <1Mbps akan menjadi ber Mbps an dan yang memiliki bandwitdh >1Mbps akan lebih besar lagi. Berdasarkan pengalaman Penulis, kali ini kita akan mensetting IP Proxy di Mikrotik dijadikan bridge1 untuk mengurangi beban kerja dan traffict mikrotik sehingga mikrotik tetap running.



Sebelum melanjutkan, pastikan ip ether  adalah ip proxy (misalnya 192.168.11.11) oleh karena itu sesuaikan dengan ether yang ke proxy. dalam contoh disini ETHER4 adalah ether yang langsung ke proxy.

1. Langkah pertama, buka winbox, klik menu Bridge, klik tanda +  pada tab General biarkan apa adanya, kemudian pada tab menu STP, pilih centangi stp, klik apply OK, seperti pada gambar berikut :
2. masih pada menu Bridge, klik tab menu Port, perhatikan pada menu interface arahkan ke ether ip yang ke proxy, contoh disini ether4 – sesuaikan dengan konfigurasi anda .
3. Hasil configurasi, seperti pada gambar berikut :
SELAMAT MENCOBA................!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar